Bahan - Bahan :
- 1 buah buah bit
- 1 buah buah kemang
- 1,5 gelas air es
- secukupnya madu
Cara Membuat :
- Cuci Dan kupas buah bit, juga buah kemang.
- Potong2 kecil buah bit lalu blender bersama 1 gelas air, saring Dan sisihkan
- Potong buah kemang lalu blender bersama buah bit yg telah disaring, tambahkan 1/2 gelas air Dan juga madu. Bisa ditambah es Batu jika igin lebih dingin.
- Tuang ke gelas saji Dan sajikan dingin lebih nikmat.
Demikianlah informasi mengenai resep Jus Bit Kemang yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.