Kamis, 14 Januari 2016

Resep Kolak Campur Suka-Suka

Resep Kolak Campur Suka-Suka

Bahan - Bahan :

  • 100 gr kcg ijo
  • 150 gr sagu mutiara
  • 3 bh ubi sedang (potong2)
  • 200 gr nangka (ambil dagingnya pisahkan bijinya)
  • 2 sendok sayur gula (sesuaikan manisnya)
  • sedikit garam
  • 2 lbr daun pandan (ikat simpul)
  • 500 ml santan kental (1/2 btr kelapa)
  • 2 cm kayu manis
  • 1 1/2 L air (utk merebus sagu mutiara dan kacang ijo)

Cara Membuat :
  1. Masukkan santan aduk2 jgn d lepas agar santan gk pecah,masak sampai mendidih dan benar2 santannya masak,kemudian masukkan nangka,gula pasir,garam tes rasa.Aduk lagi sampai nangkanya mateng angkat dan sajikan

Demikianlah informasi mengenai resep Kolak Campur Suka-Suka yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Kolak Campur Suka-Suka Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown