Bahan - Bahan :
- 50 gram tepung sagu
- 100 gram tepung beras
- 100 ml air suji
- 200 ml air
- 200 ml santan kental matang
- 2 lembar daun pandan, simpulkan
- ½ sdt garam
- 150 gram gula merah sisir
- 100 ml air
- 500 gram es serut
Cara Membuat :
- Campur tepung beras, tepung sagu, air suji, dan air menjadi satu. Masak sambil diaduk-aduk hingga jadi bubur yang kental.
- Siapkan baskom ukuran sedang isi dengan air dingin, saring adonan bubur tepung dengan saringan cendol. Biarkan jatuh ke dalam baskom dan membeku membentuk cendol.
- Penyajian: Letakkan dan susun larutan gula, cendol,santan dan es serut. Sajikan segera.
Demikianlah informasi mengenai resep Es cendol ala ArAyZaTa yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.