Bahan - Bahan :
- 1/2 buah alpukat matang
- 3 sdm milo
- 2 es batu
- 1/2 gelas yogurt (kira-kira aja)
- 1 sdm es krim mocha (optional, kalau ada)
Cara Membuat :
- Masukkan semua bahan dalam blender. Blender hingga hancur.
- Tuang dalam gelas.
Demikianlah informasi mengenai resep Smoothie Alpukat Milo Yogurt yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.