Bahan - Bahan :
- 5 buah pisang susu
- 300 ml susu ultra low fat
- segenggam koko crunch
Cara Membuat :
- Kupas dan bekukan pisang di freezer seharian
- Masukkan pisang ke blender. Blender hingga halus
- Masukkan koko crunch dan tambahkan susu
- Blender hingga rata. Yeay!
Demikianlah informasi mengenai resep Koko Banana Crunch Smoothies yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.