Bahan - Bahan :
- 4 buah Ginseng
- 2 buah Gula batu, ukuran besar
- 1 liter Air matang
Cara Membuat :
- Siapkan bahan-bahan
- Cuci ginseng di bawah air mengalir, lalu rendam sebentar agar lembek agar bisa dipotong.
- Siapkan slow cooker, masukan ginseng lalu seduh dengan air mendidih.
- Colokan slow cooker lalu tutup selama 3 jam. Sajikan di gelas kecil dengan gula batu yang sudah dihacurkan agar rasanya tidak pahit
Demikianlah informasi mengenai resep Teh Ginseng yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.