Bahan - Bahan :
- Bahan :
- 3 buah mangga matang dari jenis apa saja.
- 250 ml air
- 250 ml santan kental
- 100 ml santan cair
- 7 cm Kayu manis
- 6 butir cengkeh
- 1/2 sendok teh garam
- 6 sendok makan gula,bisa dikurangi jika tak suka manis
Cara Membuat :
- Kupas dan cuci bersih mangga kemudian potong dadu
- Rebus air,gula,garam,cengkeh dan kayu manis hingga mendidih.
- Masukkan santan dan mangga,aduk agar santan tidak menggumpal,masak hingga mangga menjadi lebih lembek. Cocok dikonsumsi saat udara dingin.
Demikianlah informasi mengenai resep Kolak Mangga yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.