Bahan - Bahan :
- 1 sisir pisang uli
- 2 buah ubi
- 2 lt air
- 4 santan instan @65ml
- 2 batang kayu manis
- 250 gr gula merah
- 1 sdt garam
Cara Membuat :
- Siapkan pisang dan ubi : pisang potong serong, ubi potong kotak..
- Didihkan 1lt air, rebus pisang dan ubi sampai 1/2 matang...
- Campur 1lt air dengan santan, kayu manis, gula merah dan garam... Rebus sampai mendidih sambil terus diaduk... Kemudian saring, dan siapkan untuk direbus lagi...
- Masukkan pisang dan ubi ke air santan... Didihkan... Siappp disantappp... :)
Demikianlah informasi mengenai resep kolak pisang ubi yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.